Suzuki merupakan salah satu perusahaan yang bergerak dalam industri otomotif terbesar yang saat ini mampu bersaing di pasar dunia dengan memberikan teknologi terdepan yang terdapat pada setiap produk yang mereka tawarkan, Tak hanya memproduksi sepeda motor Suzuki juga merupakan pabrikanyang memproduksi mobil dengan cukup baik.
Produksi asal Jepang yang satu ini memang menjadi salah satu pesaing terberat bagi para kompetitornya yang tak boleh di pandang sebelah mata. Dengan memberikan aksen desain serta keanggunan dari body yang di berikan pada setiap produk yang di tawarkan menjadikan sebuah daya tarik tersendiri bagi para peminatnya.
Begitupun apalagi di Indonesaia, dengan banyaknya industri yang tumbuh pesat di tanah air ini menjadikan harga motor suzuki semakin terpopuler dalam menghadirkan motot-motor lainnya berkelas dan selalu dapat di sukai masyarakat tanah air ini. Di sisi lain performa yang di berikan oleh pabrikan ini juga patut menjadi ke banggaan.
Di tambah dengan harga motor suzuki yang cukup terjangkau menjadikan banyak masyarakat di tanah air ini mampu untuk membelinya. Dengan strategi pemasaran yang cukup baik hingga masuk ke dalam pelosok daerah terpencil dalam negri ini membuat motor keluaran suzuki ini menjadi sebuah motor yang banyak di sukai para warga tanah air ini.
Dengan bercermin dari permintaan masyarakat yang semakin tinggi akan kebutuhan sebuah sepera motor menjadikan motor suzuki ini juga sudah banyak memproduksi berbagai macam jenis, tipe serta seri sepeda motor yang mereka produksi dan yang pasti bisa anda miliki sesuai dengan kemampuan yang anda miliki pastinya.
Kemungkinan bagi anda yang ingin membeli atau memiliki motor keluaran suzuki dari berbagai macan jenis yang di bikininnya, di bawah ini akan kami sampikan dengan detail mengenai Daftar Harga Motor Suzuki terbaru di Indonesia yang bisa menjadi acuan anda sebelum membelinya.
Tipe Motor Suzuki Satria | harga baru | |
Suzuki Satria Black Predator | Rp. 20.250.000 | |
Suzuki Satria F150 New | Rp. 18.450.000 | |
Suzuki Satria F150 SCD Fighter | Rp. 19.700.000 | |
Suzuki Satria F150 SCD2 Face Lift | Rp. 19.095.000 | |
Suzuki Satria F150 SCDZ Fighter + Alarm | Rp. 20.200.000 | |
Suzuki Satria FU 150 | Rp. 18.800.000 | |
Suzuki Satria FU 150 Black Fire | Rp. 19.300.000 |
Maka dari itu banyak para pecinta balap memiliki Satria FU untuk mereka jadikan motor balap dengan merubah beberapa spesfikasi yang di milikinya. Namun tipe Satria FU ini juga sangat mapan saat di bawa untuk berpergian jauh mengingat motor ini sudah menggunakan teknologi Full Injektion yang membuatnya jauh lebih bertenaga kuat.
Tipe Motor Suzuki Shogun | harga baru | |
Suzuki Shogun Axello 125 NR | Rp. 14.900.000 | |
Suzuki Shogun Axello 125 NR SR | Rp. 16.175.000 | |
Suzuki Shogun Axello 125 R | Rp. 14.050.000 | |
Suzuki Shogun Axello 125 RCD1 | Rp. 14.815.000 | |
Suzuki Shogun Axello 125 RR | Rp. 14.500.000 | |
Suzuki Shogun Axello 125 SP | Rp. 15.250.000 | |
Suzuki Shogun Axello FL 125 RCMD1 | Rp. 15.185.000 | |
Suzuki Shogun Axello FL 125 SCD1 | Rp. 13.935.000 | |
Suzuki Shogun 125 NR II | Rp. 16.175.000 | |
Suzuki Shogun Hyper Injection | Rp. 15.875.000 |
Tipe Motor Suzuki Nex | harga baru | |
Suzuki Nex UD 110 | Rp. 12.400.000 | |
Suzuki Nex Full Option | Rp. 13.825.000 | |
Suzuki Nex Top Case | Rp. 13.335.000 | |
Suzuki Nex FI 110 NEZ | Rp. 12.850.000 | |
Suzuki Nex FI 110 | Rp. 13.125.000 | |
Suzuki Nex Black Fire | Rp. 13.025.000 |
Tipe Motor Suzuki Titan | harga baru | |
Suzuki Titan FW 115 SCD CW | Rp. 12.975.000 | |
Suzuki Titan FW 115 FD DB | Rp. 11.900.000 | |
Suzuki Titan FW 115 D | Rp. 10.825.000 |
Banyak pilihan yang menarik bagi anda yang sedang mencari sepeda motor keluaran suzuki yang sudah terkenal memiliki ketahanan yang cukup baik, namun di tipe titan ini mungkin bisa menjadi satu dari sekian banyak seri motor suzuki yang tangguh terhadap segala medan apalagi dengan harganya yang murah.
Demikian informasi yang dapat kami sampaikan untuk anda tentang motor Suzuki dari berbagai merk dengan kapasitas harga yang relatip murah dan mudah terjangkau bagi masyarakat kecil umumnya bagi warga Indonesia yang sangat menggemari motor Suzuki tersebut. Untuk artikel terkait kami sajikan juga Motor Mio di artikel selanjutnya.semoga informasi ini bermanfaat untuk anda.
0 komentar:
Posting Komentar